Rabu, 29 Februari 2012

link sekolah

http://smpmuh2yk.sch.id

cody simpson-on my mind

link blog kelas 9C

hafidaditt.blogspot.com
Rmharanis.wordpress.com
jordyblack.wordpress.com
amrullaws.wordpress.com
markasptc.blogspot.com

Kegagalan adalah Keberhasilan yang Tertunda

KEGAGALAN adalah keberhasilan yang tertunda,begitu nasihat yang sering kali diucapkan seseorang kepada rekannya yang sedang mengalami kegagalan.maksut penyampaian nasihat ini tentu untuk memberikan semangat bahwa kegagalan bukianlah kiamat atau akhir dari segalanya.
semua orang pasti pernah mengalami  kegagalan.Baik itu kegagalan di dalam perdagangan,kegagalan dalam pernikahan,kegagalan dalan kuliah,kegagalan dalan pekerjaan dan lainy sebagainya.Bahkan orang-orang besar yang terlihat bergelimang kesuksesan sekalipun pasti pernah mengalami kegagalan didalam hidup mereka.

Penyebab Kegagalan
jika kita menelusuri penyebab kegagalan,maka kita dapat menggolongkan penyebab tersebut dalam dua golongan besar,yakni kegagalan karena faktor internal dan kegagalan karena faktor eksternal.Kegagalan karena faktor internal adalah kegagalan yang berasal dari dalam diri kita sendiri..Banyak hal yang dapat menjadi penyebab kegagalan ini,seperti kurang perhitungan pada saat awal melangkah,kurang hati-hati dalam melakukan sesuatu,atau karena menganggap remeh suatu pekerjaan tertentu.Tetapi penyebab internal yang paling sering terjadi adalah rasa takut untuk mencoba atau memulai sesuatu kesempatan.dengan menghindari peluang atau kesempatan bukan berarti kita telah terlepas dari kemungkinan kegagalan yang mungkin kita hadapi,akan tetapi kita justru telah menetapkan kegagalan tersebut sebagai pilihan kita.
Selain berjiwa besar ,seseorang juga memiliki suatu kemampuan untuk menghadapi permasalahan atau kegagalan yang dia alami.Kemampuan ini lebih dikenal sebagai Adversity Quotient(AQ).Memang AQ ini lebih banyak berkembang dimasa kecil seseorang ,dimasa orang tua sangat berperan dalam hal memupuk dan mengembangkan kemampuan AQ anak. Tetapi buikan beratio seseorang yang memiliki  kemampuan AQ yang kurang baik tidak akan dapat mengahadapi kegagalan yang ia alami. Ada beberapa hal yang  dapat membatu sesesorang untuk tegar dalam menghadapui kegagalan yang ia alami sekaligus meningkatkan kemampuan AQ yang ia miliki.
Berikut ini adalah beberapa langkah sederhana yang dapat kita lakukan pada saat kita menghadapi kegagalan:
1.Pasrah kepda tuhan
2.ambil hikmah
3.istirahat
4.Bertanya dan Evaluasi
5.Memulai kegiatan baru

Dan janganlah lupa untuk menggunakan peta kekuatan baru yang kita miliki.
Ada dua kesempatan yang dapat kita lakukan. Pertama adalah tujuan baru dengan cara lama atau tujuan lama dengan cara baru.Kedua,tujuan baru dengan cara yang baru.